BUKU ~ STUDI ILMU KALAM


 Ilmu kalam adalah ilmu yang membahas tentang soalsoal keimanan, yang sering disebut dengan Ilmu Tauhid, Aqaid atau Ushuluddin. Ilmu ini disebut dengan ilmu kalam karena di dalamnya banyak dibicarakan tentang kalamullah. Ajaran agama Islam mempunyai dua aspek, yaitu Akidah dan Syari‘ah. Akidah adalah ajaran tentang keimanan yang menyangkut iman kepada Allah, malaikat, kitab, rasul, hari akhir, qadha dan qadar dan apa saja yang telah disebutkan dalam Alquran dan Sunnah.

Klik  DOWNLOAD

Posting Komentar

0 Komentar